Thursday, February 16, 2006

048.Berdiam Diri

"Barang siapa yang banyak perkataannya, niscaya banyaklah kilafnya. Barang siapa yang banyak kilafnya, niscaya banyaklah dosanya. Dan barang siapa yang banyak dosanya, niscaya Neraka lebih utama baginya".

Apa seh maksudnya?

Lidah hendaklah digunakan untuk mengeluarkan mutiara-mutiara yang berhikmah.

Diam adalah benteng bagi lidah manusia daripada mengucapkan perkataan yang sia-sia.

Bicara yang baik adalah lambang hati yang baik dan bersih yang bergantung kepada kekuatan iman pada diri seseorang.

[Selanjutnya]

No comments: